Contoh Majas Litotes | Arti Majas Litotes

Arti Majas Litotes - Kemarin saya sudah membahas tentang contoh majas metafora. Nah, contoh majas litotes ini merupakan kelanjutan dari pembahasan tentang majas dalam bahasa Indonesia yang saat ini lumayan jarang kita dengar.

Memang sepertinya kalau bukan kita yang melestarikan khasanah budaya dan sastra, maka bisa-bisa gaya hidup kita terpengaruh oleh budaya asing yang belum tentu diterapkan di Indonesia.

Jadi tidak ada salahnya kita sebagai generasi penerus ikut melestarikan kekayaan Indonesia dengan mempelajari saatra Indonesia contohnya dalam hal majas ini. Kali ini kita akan membahas tang majas litotes, salah satu majas yang jarang diketahui maknanya.

Contoh Majas Litotes
Sebelum membahas contohnya, terlebih dahulu kita ketahui dahulu tentang pengertian majas litotes. Majas litotes adalah jenis majas yang mengungkapkan sesuatu yang tadinya bermakna baik menjadi bersifat negatif.

Contoh dalam kalimat:

  1. Aku bekerja sebagai jongos di pabrik itu. (padahal bukan jongos tapi seorang pegawai).
  2. Kapan-kapan kalau ada waktu singgahlah di gubuk saya. (padahal rumahnya mewah).

Itulah sedikit pembahasan tentang majas litotes, pada lain kesempatan kita akan membahas tentang jenis majas yang lain.


Category Article

What's on Your Mind...