Pengertian Krisis Ekonomi

Pasti kita pernah mendengar istilah krisis ekonomi, lalu apa sebenarnya pengertian krisis ekonomi? Definisi krisis ekonomi adalah istilah yang digunakan pada bidang ekonomi dan mengacu pada perubahan drastis pada perekonomian.

Perubahan ekonomi yang terjadi secara cepat tersebut mengarah pada turunnya nilai tukar mata uang dan harga kebutuhan pokok yang semakin tinggi. Krisis ekonomi dapat melanda suatu negara apabila perubahan perekonomian sudah tidak dapat dibendung lagi.

Contoh krisis ekonomi adalah krisis ekonomi 1994 di Meksiko, krisis ekonomi Argentina (1999-2002), krisis ekonomi Amerika Selatan 2002, krisis ekonomi Kamerun.

Itulah sedikit pembahasan tentang pengertian krisis ekonomi, semoga dapat membantu teman-teman yang sedang mempelajari apa itu dampak ekonomi menyeluruh akibat krisis ekonomi.


Category Article

What's on Your Mind...